• info@njombangan.com

Tradisi Liburan, Santri di Jombang Sowan Kiai Sebelum Pulang Kampung

Tradisi Liburan, Santri di Jombang Sowan Kiai Sebelum Pulang Kampung

Spread the love

JOMBANG – Memasuki musim liburan madrasah, santri yang mondok di Jombang mulai pulang kampung. Namun ada yang menarik dengan santri di Pondok Pesantren Darul Ulum (PPDU), kemarin (17/12).

Mereka beramai-ramai sowan dan pamitan terlebih dahulu ke  pengasuh pondok. Diantar orang tua, mereka satu per satu minta izin untuk pulang kampung.

Bahkan mereka rela antre hingga duduk-duduk di halaman rumah pengasuh demi mendapatkan izin. Seperti terpantau di kediaman KH Zaimuddin Wijaya As’ad (Gus Zuem), satu per satu santri sowan ke Gus Zuem dan Hj Hasunah. (*)

(jo/ang/mar/JPR)

 

 

Article courtesy: Radarjombang.jawapos.com

Photo courtesy: Radarjombang.jawapos.com

admin

Njombangan adalah inisiatif untuk melestarikan dan mempromosikan heritage Jombang berupa seni, budaya, bahasa, adat, sejarah, peninggalan bangunan atau bentuk fisik serta lainnya.

Leave your message