Berikut ini adalah beberapa penilitian tentang ekonomi, bisnis, dan kewirausahaan di Jombang. Perlu diketahui bahwa file penelitian ini adalah hak milik/ copyright dari masing-masing peneliti. Njombangan hanya memfasilitasi pengumpulan penelitian ini dan sosialiasi/ promosi/ publikasi melalui website Njombangan, dengan demikian penelitian ini dapat dibaca dan menjadi referensi masyarakat luas.
Dyanovita Al Kurnia, Teguh Soedarto, Sumartono
UPN Veteran Jawa Timur
Profitabilitas Usaha Ayam Petelur di UD Puncak Jaya Jombang dalam Upaya Efisiensi Kapasitas Kandang
Masnatul Laili, Bambang Widjanarko Otok
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
Second-Order Confirmatory Factor Analysis pada Kemiskinan di Kabupaten Jombang
Darmawan Tri Laksono, Imam Hanafi, Minto Hadi
Universitas Brawijaya
Kristian Budi T.
Badan Penelitian dan Pengembangan Provinsi Jawa Timur
Penataan Pedagang Kaki Lima di Aloon-Aloon Kabupaten Jombang